Thursday, January 22, 2015

Desain komunikasi visual

Sejarah dan Pengertian Komunikasi Visual

Sejak jaman pra-sejarah manusia telah mengenal dan mempraktekkan komunikasi visual. Bentuk komunikasi visual pada jaman ini antara lain adalah piktogram yang digunakan untuk menceritakan kejadian sehari-hari pada Jaman Gua (Cave Age), bentuk lain adalah hieroglyphics yang digunakan oleh bangsa Mesir. Kemudian seiring dengan kemajuan jaman dan keahlian manusia, bentuk-bentuk ini beralih ke tulisan, contohnya prasasti, buku, dan lain-lain. Dengan perkembangan kreatifitas manusia, bentuk tulisan ini berkembang lagi menjadi bentuk-bentuk yang lebih menarik dan komunikatif, contohnya seni panggung dan drama; seperti sendratari Ramayana, seni pewayangan yang masih menjadi alat komunikasi yang sangat efektif hingga sekarang.

WAROENG KATSU

LOGO WAROENG KATSU


ARTI LOGO :

Waroeng Katsu ini adalah  tempat usaha milik keluarga saya , dimana kedai makanan dan minuman ini dibuka pada tanggal 20 september 2012 . di logo ini ada sebuah kalimat "lika liku makan katsu" karna kita disini menjual bermacam varian jenis katsu , dan kenapa kita memberi nama katsu karna itu mudah di ingat oleh banyak orang , disini juga kami menyajikan makanan dan minuman yang pas untuk lidah orang indonesia . kenapa ada logo daging disitu karena diwarung kami kebanyakan menjual makanan dan daging tersebut terlihat lezat dan berprotein tinggi , jelas makanan kami pun begitu sama hal nya .